Polres Bogor Berlakukan Ganjil Genap Menuju Kawasan Puncak, Long Weekend Isra Mi’raj dan Tahun Baru Imlek

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 6 Februari 2024 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Bogor akan memberlakukan sistem ganjil genap bagi kendaraan yang menuju kawasan wisata Puncak. (Dok. Muhammad Rizal Ariansyah)

Polres Bogor akan memberlakukan sistem ganjil genap bagi kendaraan yang menuju kawasan wisata Puncak. (Dok. Muhammad Rizal Ariansyah)

HARIANJAYAKARTA.COM – Polres Bogor akan memberlakukan sistem ganjil genap bagi kendaraan yang menuju kawasan wisata Puncak.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Pada libur panjang atau long weekend Isra Mi’raj dan Tahun Baru Imlek, kebijakan ini diterapkan mulai 8-11 Februari 2024.

“Ganjil genap kemungkinan akan dilaksanakan pas hari Kamis, pas tanggal merah,” ujar Kasat Lantas Polres Bogor, AKP Rizky Guntama saat dikonfirmasi, Senin 5 Februari 2024.

“Nah untuk hari biasa, tetep biasa tetapi pagi hari pada tanggal 8 (Februari) nanti kita mulai ganjil genap yang biasa kita laksanakan hari Sabtu Minggu,” sambungnya.

Untuk rekayasa lain yang disiapkan, lanjut Rizky, kebijakannya masih sama seperti hari libur biasanya.

Mulai dari penerapan oneway hingga pengalihan arus secara situasional.

Baca artikel lainnya di sini : Kasus Dugaan Penghinaan Presiden Jokowi, Ini yang Dilakukan Polisi Sebelum Periksa Butet Kartaredjasa

“Skema saat ini masih sama seperti sebelum sebelumnya yang pasti akan masih ada ganjil genap, pengalihan arus, oneway atas (Puncak) maupun arah bawah (Jakarta).”

“Untuk waktu disesuaikan dengan arus lalu lintas yang padat situasi nanti,” jelasnya.

Lihat juga konten video, di sini: Nyanyikan Lagu ‘Sio Mama’, Prabowo Subianto Kenang Ibunda di Kampung Halaman Langowan, Sulut

Rizky memperkirakan peningkatan volume kendaraan di Jalur Puncak akan terjadi mulai Rabu, 7 Februari 2024 sore.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Volume kendaraan bakal terus mengalami peningkatan pada pertengahan libur panjang nanti.

“Diprediksi hari Rabu sore sudah mulai meningkat, kita lihat karena libur panjang biasaya satu hari sebelum sudah meningkat untuk arusnya.”

“Untuk peak (puncak)-nya kemungkinan di pertengahan liburan,” terangnya, dilansir PMJ News.

“Biasanya pengalaman yang kita alami itu terus meningkat sampai dengan peak-nya itu di pertengahan liburan.”

“Baru mulai menurun akan masuk kerja kembali,” imbuhnya.***

Artikel di atas juga sudah dìterbitkan di portal berita megapolitan Harianbogor.com

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Jazirahnews.com dan Kongsinews.com 

Berita Terkait

Presiden Prabowo Telepon Kepala BGN Dadan Hindayana Saat Cek Kondisi Warga Bekasi Terdampak Banjir
Dengan Teknologi AMULET Innovality, Brawijaya Hospital Tawarkan Mammografi dengan Kenyamanan Lebih Baik
3 Orang Tewas dalam Satu Keluaga di dalam Rumahnya di Ciputat Timur, Tangsel, Polisi Dalami Penyebabnya
2 Wanita Pengedarkan Obat Penggugur Kandungan Ilegal Ditangkap Polisi, Gunakan Resep Palsu
Portal Berita Lintasbogor.com Tampil Lebih Segar, PWRI Bogor Raya Gandeng Sapulangit Media Center
Tudingan Perselingkuhan, Kacab BNI Senayan Klaudia Dilaporkan ke Polda Metro Soal Pencemaran Nama Baik
Jadi Tau Dampak Narkotika Semenjak PKL 3 Bulan di BNNK JAKUT, Siswi SMK Ini Mengaku Akan lebih Waspada Memilih Teman & Pasangan
Jadì Tersangka Kasus Pencabulan Santriwati, Pemilik Ponpes di Karangbahagia, Kabupaten Bekasi dan Anaknya
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 14:53 WIB

Presiden Prabowo Telepon Kepala BGN Dadan Hindayana Saat Cek Kondisi Warga Bekasi Terdampak Banjir

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:20 WIB

Dengan Teknologi AMULET Innovality, Brawijaya Hospital Tawarkan Mammografi dengan Kenyamanan Lebih Baik

Selasa, 17 Desember 2024 - 07:56 WIB

3 Orang Tewas dalam Satu Keluaga di dalam Rumahnya di Ciputat Timur, Tangsel, Polisi Dalami Penyebabnya

Senin, 9 Desember 2024 - 10:15 WIB

2 Wanita Pengedarkan Obat Penggugur Kandungan Ilegal Ditangkap Polisi, Gunakan Resep Palsu

Senin, 25 November 2024 - 20:05 WIB

Portal Berita Lintasbogor.com Tampil Lebih Segar, PWRI Bogor Raya Gandeng Sapulangit Media Center

Rabu, 6 November 2024 - 07:18 WIB

Tudingan Perselingkuhan, Kacab BNI Senayan Klaudia Dilaporkan ke Polda Metro Soal Pencemaran Nama Baik

Senin, 28 Oktober 2024 - 07:57 WIB

Jadi Tau Dampak Narkotika Semenjak PKL 3 Bulan di BNNK JAKUT, Siswi SMK Ini Mengaku Akan lebih Waspada Memilih Teman & Pasangan

Rabu, 2 Oktober 2024 - 10:42 WIB

Jadì Tersangka Kasus Pencabulan Santriwati, Pemilik Ponpes di Karangbahagia, Kabupaten Bekasi dan Anaknya

Berita Terbaru